BIDAN DESA HARUS BEKERJA MENGUTAMAKAN KEMANUSIAAN DAN BEREMPATI, INSTRUKSI BUPATI HUMBAHAS

By Eva Arianti 24 Januari 2024
Bupati Humbang Hasundutan Dosmar Banjarnahor, S.E', melaksanakan kunjungan kerja ke Puskesmas Lintongnihuta

Jurnalkota.com, Humbahas – Bupati Humbang Hasundutan Dosmar Banjarnahor, SE menginstruksikan agar bidan desa bekerja dengan mengutamakan kemanusiaan dan berempati kepada masyarakat, hal ini disampaikan ketika melaksanakan kunjungan kerja ke Puskesmas Lintongnihuta, Senin 15 Januari 2024.

Bupati juga menambahkan bahwa angka stunting di Kabupaten Humbang Hasundutan sudah berhasil turun, bahkan melebihi target dan saat ini mencapai 7%. Sasaran 0% adalah tujuan kita, oleh karena itu diharapkan semua pihak bisa bergandengan tangan dan bekerja sama untuk mencapai sasaran ini.

Ada 5 (lima) fase yang harus secara rutin diperiksa oleh Bidan Desa, pertama Remaja Perempuan, kedua Calon Pengantin, ketiga Ibu Hamil, keempat Ibu Melahirkan dan kelima Si anak yang dilahirkan (Balita). Masing-masing fase harus betul-betul diperhatikan dan ditangani. Penanganan semua fase ini ada ditangan tenaga kesehatan secara khusus bidan desa. Bidan desa adalah ujung tombak keberhasilan kita dalam menurunkan angka stunting.

Penurunan angka stunting sangat berkaitan erat dengan kemajuan generasi kita. Oleh karena itu, pekerjaan bidan desa harus mengutamakan kemanusiaan dan harus berempati akan kehidupan dan masa depan masyarakat kita.

Kunjungan kerja Bupati Humbang Hasundutan didampingi oleh Asisten Administrasi Umum Tua Marsatti Marbun, SE, Kadis Kominfo Batara Franz Siregar, SE, Kepala Dinas PMDP2A Drs, Maradu Napitupulu, M.Si, Plt. Kepala Dinas Kesehatan dan P2KB. dr. Gunawan Parlindungan Sinaga, Camat Lintongnihuta dan Tokoh Masyarakat RW. Manalu.

Pada kesempatan itu dalam diskusi dua arah, laporan beberapa bidan desa bahwa berbagai kendala yang mereka hadapi di lapangan antara lain; sanitasi, sumber air bersih dan pola hidup masyarakat.

Menyikapi keluhan ini Bupati Humbang Hasundutan menginstruksikan agar masing masing OPD terkait bekerja menangani sesuai permasalahan yang ada sesuai dengan tugas dan fungsinya. Masalah pola hidup, ini menjadi tanggungjawab semua pihak dan sebagai ujung tombak dalam penurunan stunting ini, bidan desa menjadi yang pertama dan pioner untuk perubahan. (Manampin Togatorop).

Berita Lainnya

Kunjungan Kerja Pj. Bupati Tapanuli Utara ke Balai Wilayah Sungai Sumatera II

Jurnalkota.com, Tarutung – Pj. Bupati Tapanuli Utara, Dr. Dimposma Sihombing, S.Sos, M.AP bersama  Kajari Tapanuli…

Mantan Kadisnaker Kota Tangerang Dr. Ir Rakhmansyah, M.Si, Siap Maju di Pilkada 2024

Jurnalkota.com, Tangerang – Menjelang pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 masyarakat mulai membicarakan sosok tokoh yang…

POLRES HUMBAHAS RUTIN MELAKSANAKAN PATROLI DIMALAM HARI UNTUK MENGANTISIPASI TINDAK KEJAHATAN

Jurnalkota.com,Humbahas-Guna meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat, Personil gabungan Polres Humbahas rutin melaksanakan patroli malam dengan…

Kerja Sama Pemkab Sumedang dengan IPDN Terus Berlanjut

Jurnalkota.com, Sumedang – Pj. Bupati Sumedang Drs. H. Yudia Ramli, M.Si menghadiri acara serah terima…

Buruh Asal Sumedang Ikuti Aksi May Day di Jakarta

Jurnalkota.com, Sumedang – Ratusan buruh dari Kabupaten Sumedang berangkat ke Jakarta untuk mengikuti unjuk rasa…

Keraton Sumedang Larang kembali Gelar Kirab Panji Mahkota Kemaharajaan

Jurnalkota.com, Sumedang – Kirab Panji Mahkota Kemaharajaan kembali digelar oleh Keraton Sumedang Larang dalam rangka memperingati…

Sumedang Dapat Bantuan dari Kemendes untuk Desa Cerdas dan Desa Inklusif

Jurnalkota.com, Sumedang – Kabupaten Sumedang akan mendapat bantuan dari Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan…

Pj. Bupati Yudia Ramli Kagumi Suhajar Diantoro, Wakil Rektor Baru IPDN

Jurnalkota.com, Sumedang – Pj. Bupati Sumedang Yudia Ramli mengaku kagum dengan sosok Suhajar Diantoro, Mantan…

Pemerintah Kabupaten Dan Kota di Provinsi Banten Bakal Kehilangan Berbagai Fasilitas Dan Keuntungan Dari Bank BJB Apabila Rekening Kas Umum Daerah (RKUD) Dipindahkan Ke Bank Banten

Jurnalkota.com, Tangerang – Ketua Pembangunan Daerah dan CSR dari DPD KNPI Kota Tangerang dan Wakil…

Berita Terbaru

Jurnalkota.com, Tarutung – Pj. Bupati Tapanuli Utara, Dr. Dimposma Sihombing,…

Jurnalkota.com, Tangerang – Menjelang pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 masyarakat…

Jurnalkota.com,Humbahas-Guna meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat, Personil gabungan Polres Humbahas…

Jurnalkota.com, Sumedang – Pj. Bupati Sumedang Drs. H. Yudia Ramli,…

Jurnalkota.com, Sumedang – Ratusan buruh dari Kabupaten Sumedang berangkat ke…

Jurnalkota.com, Sumedang – Kirab Panji Mahkota Kemaharajaan kembali digelar oleh…

Jurnalkota.com, Sumedang – Kabupaten Sumedang akan mendapat bantuan dari Kementerian…

Jurnalkota.com, Sumedang – Pj. Bupati Sumedang Yudia Ramli mengaku kagum…

Jurnalkota.com, Tangerang – Ketua Pembangunan Daerah dan CSR dari DPD…

 Jurnalkota.com, Tarutung – Lampu penerangan jalan umum perkotaan di komplek…

New Project - 2024-04-26T210537.552
Sosial Politik

Jurnalkota.com, Tangerang – Menjelang pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 masyarakat…

Jurnalkota.com, Sumedang – Ratusan buruh dari Kabupaten Sumedang berangkat ke…

Jurnalkota.com, Tangerang – Pemilihan Ketua Rw 014 Kelurahan Gebang Raya…

Jurnalkota.com, Tarutung – Penjabat Bupati Tapanuli Utara Dr. Dimposma Sihombing,…

New Project - 2024-04-26T210621.814
New Project - 2024-04-26T212039.082